Router
adalah perangkat jaringan yang mengirimkan paket data dari suatu jaringan atau
internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang disebut routing.
Router |
Router merupakan perangkat jaringan yang berfungsi menghubungkan
2 atau lebih jaringan. Router berbeda dengan switch, router berfungsi menghubungkan
2 atau lebih jaringan LAN sedangkan switch berfungsi menghubungkan beberapa
perangkat untuk membentuk jaringan LAN.
Jenis router ada 3 macam yaitu
router PC, router hardware, dan router aplikasi.
1. Router PC merupakan Sistem Operasi yang mempunyai fasilitas mensharing dan membagi IP Address.
2. Router Hardware merupakan perangkat yang mempunyai kemampuan seperti router, sehingga perangkat keras tersebut dapat membagi dan memancarkan, serta mensharing IP Address.
3. Router Aplikasi merupakan aplikasi yang bisa diinstal pada Sistem Operasi sehingga membuat Sistem Operasi itu mempunyai kemampuan seperti router, contohnya WinProxy, SpyGate, WinGate, dan WinRoute.
1. Router PC merupakan Sistem Operasi yang mempunyai fasilitas mensharing dan membagi IP Address.
2. Router Hardware merupakan perangkat yang mempunyai kemampuan seperti router, sehingga perangkat keras tersebut dapat membagi dan memancarkan, serta mensharing IP Address.
3. Router Aplikasi merupakan aplikasi yang bisa diinstal pada Sistem Operasi sehingga membuat Sistem Operasi itu mempunyai kemampuan seperti router, contohnya WinProxy, SpyGate, WinGate, dan WinRoute.
Semoga artikel ini bermanfaat
buat anda...terima kasih